Minuman Khas Kanada Yang Harus Kalian Coba – Kanada merupakan salah satu negara yang makmur dengan perkembangan teknologi yang pesat. Selain itu, negara ini juga menawarkan berbagai destinasi wisata yang menarik dan memukau. Ketika mengunjungi Kanada, rasanya kurang lengkap jika tidak mencoba beberapa minuman khas yang terkenal di sana. Ada beragam minuman unik yang tidak mudah ditemukan di negara lain, dan minuman-minuman ini menjadi kebanggaan serta ciri khas tersendiri bagi Kanada.
Caesar
Coktail caesar khas kanada ini sering di sebut juga serupa dengan salah satu minuman khas amerika yaitu bloddy marry. Cocktail satu ini merupakan minuman dengan bahan dasar vodka, yang kemudian di beri berbagai bahan tambahan. Bahan tambahan tersebut terdiri dari caesar mix (campuran jus tomat dan jus kerang), saus pedas, saus worcestershire, dan sebongkah es batu. Di sajikan dalam gelas berukuran kecil dengan hiasan batang seledri dan jerus nipis sebagai penyegar. Minuman ini memiliki rasa yang kuat dan pedas yang pastinya ampuh untuk menghangatkan tubuh. Minuman ini pertama kali di buat oleh manager hotel di calgari inn (sekarang di kenal dengan westin hotel) yang berlokasi di alberta, kanada. Semenjak minuman ini di sajikan di bar hotel, minuman ini langsung ternal dan menjadi minuman khas kanada di kemudian harinya.
Shooter
Shooter merupakan salah satu minuman populer dalam jajaran minuman beralkohol. Sama halnya sake yang bisa anda temukan di tempat wisata di jepang, biasanya di minum saat pesta dan perayaan tertentu untuk menyemarakan suasana. Shooter memiliki komposisi dari McGuinnes Cherry Brandy, McGuiness Triple Sec, dan Ale jahe kering kanada. Shooter merupakan salah satu jenis minuman beralkohol dengan kadar yang cukup kuat. Oleh karena itu, minuman satu ini di hidangkan dalam gelas mini seperti espresso. Hal ini untuk mengindari efek samping mabuk berat. Cara minum yang benar pada umumnya langsung di habiskan dalam satu tegukan. Minuman ini biasa di jadikan sebagai minuman pendaping dari minuman dengan porsi lebih banyak di bar-bar.
Canadiaqn Carbomb
Minuman ini juga terkenal di irlandia, tempat wisata di eropa barat yang terkenal berudara dingin juga. Carbomb merupakan minuman yang sejenis dengen shooter. Nama ini sendiri terinspirasi pada peristiwa pengemboman mobil dalam keributan yang sempat terjadi di irlandia utara pada abad ke 21. Beberapa bar di inggris sempat menolak sebutan nama minuman ini , mereka lebih memilih sebutan irish slammer. Canada carbomb memiliki komposisi yang berbeda dengan minuman dari irlandia. Dengan bahan dasar molson dengan campuran sirup maple dan alberta premium rye.
Baca Juga: Rekomendasi Makanan Khas Malta Yang Kalian Coba
Pressyterian Highball
Minuman satu ini bisa jadi coctail dengan kadar alkohol rendah dan ringan untuk anda yang tidak terbiasa dengan minuman yang terlalu keras. Pressterian memiliki komposisi canadian club rye, ale jahe kering kanada, dan air soda. Di beri nama highball karena biasanya di sajikan dengan gelas yuang di sebut highball dalam standar bar minuman. Di sajikan dengan potongan jeruk sebagai garnish dan bongkahan es untuk menambah sensasi segar. Minuman ini cukup populer di bar-bar kanada sebagai cocktail ringan untuk menemani hang out santai anda bersama teman-teman ketika sedang berlibur di kanada.
White Ice Cosmo
White ice cosmo mudah di temukan di bar-bar yang terdapat di tempat wisata. Minuman populer kanada ini memiliki bahan antara lain palar ice vodka, ocean spray white cranberry juice, dan McGuinnies triple sec. Biasanya, minuman ini memiliki warna bening layaknya air mineral.